" Tuntutlah ilmu sampai ke negeri cina " ups jangan di artikan kalo nuntut ilmu itu harus ke negeri china yah ini hanya sebuah pribahasa saja, tapi saya lebih suka dengan pribahasa ini " Tuntutlah ilmu sampai ajal menjemput " (ngarang).
Pendidikan salah satu kebutuhan yang tak kalah pentingnya untuk diperjuangkan bukan hanya sandang dan pangan saja. Pendidikan menurut saya wajib untuk kita dapatkan, tapi banyak orang yang masih belum memahami arti pendidikan itu, bagi mereka yang awam pendidikan berarti harus makan bangku sekolah dengan biaya yang cukup mahal, tapi memang tak heran kok kalo ada orang yang bilang pendidikan itu mahal terutama di negera kita, pendidikan itu masing tergolong sesuatu yang elit yang boleh diperoleh bagi mereka yang berduit. Tapi....sebenernya pendidikan itu gk mahal kok, dan pendidikan itu bukan hanya di peroleh di bangku sekolah saja, pendidikan dapat di peroleh dimana saja selagi ilmu yang didapat itu bermanfaat, dan pendidikan itu gak akan mahal di negeri ini kalo saja pejabat yang duduk di kursi panas itu gk korup, liat aja yang anggota dewan satu orang katanya dapet cincin emas yang total seluruhnya pake digit M (milyar) yang kerjanya sebagian cuma duduk - duduk saja, terus kalo rapat cuma tidur. Wajar kan kalo pendidikan di Indonesia ini tergolong mahal wong dananya aja di pake buat yang gk penting, sekalinya ada pendidikan sarana dan prasananya tidak mendukung, mentang - mentang gratis bahan pengajarannya kurang berstandar.
Tapi.... semua itu jangan di jadikan alasan buat kita gk bisa mendapatkan pendidikan (ilmu), masa depan kita bukan negara ataupun orang tua kita yang menentukan, mereka hanya mensuport saja sedangkan semuanya kita yang menentukan.
seberapa pentingnya pendidikan itu ?
Sangat penting, karena dengan adanya pendidikan manusia setidaknya punya dasar untuk melakukan sebuah perubahan baik dalam dirinya maupun dalam lingkungannya, dan dengan adanya pendidikan ini pula sedikit demi sedikit kita sudah membasmi yang namanya kebodohan.
Adanya yang mau menambahkan?
Pendidikan salah satu kebutuhan yang tak kalah pentingnya untuk diperjuangkan bukan hanya sandang dan pangan saja. Pendidikan menurut saya wajib untuk kita dapatkan, tapi banyak orang yang masih belum memahami arti pendidikan itu, bagi mereka yang awam pendidikan berarti harus makan bangku sekolah dengan biaya yang cukup mahal, tapi memang tak heran kok kalo ada orang yang bilang pendidikan itu mahal terutama di negera kita, pendidikan itu masing tergolong sesuatu yang elit yang boleh diperoleh bagi mereka yang berduit. Tapi....sebenernya pendidikan itu gk mahal kok, dan pendidikan itu bukan hanya di peroleh di bangku sekolah saja, pendidikan dapat di peroleh dimana saja selagi ilmu yang didapat itu bermanfaat, dan pendidikan itu gak akan mahal di negeri ini kalo saja pejabat yang duduk di kursi panas itu gk korup, liat aja yang anggota dewan satu orang katanya dapet cincin emas yang total seluruhnya pake digit M (milyar) yang kerjanya sebagian cuma duduk - duduk saja, terus kalo rapat cuma tidur. Wajar kan kalo pendidikan di Indonesia ini tergolong mahal wong dananya aja di pake buat yang gk penting, sekalinya ada pendidikan sarana dan prasananya tidak mendukung, mentang - mentang gratis bahan pengajarannya kurang berstandar.
Tapi.... semua itu jangan di jadikan alasan buat kita gk bisa mendapatkan pendidikan (ilmu), masa depan kita bukan negara ataupun orang tua kita yang menentukan, mereka hanya mensuport saja sedangkan semuanya kita yang menentukan.
seberapa pentingnya pendidikan itu ?
Sangat penting, karena dengan adanya pendidikan manusia setidaknya punya dasar untuk melakukan sebuah perubahan baik dalam dirinya maupun dalam lingkungannya, dan dengan adanya pendidikan ini pula sedikit demi sedikit kita sudah membasmi yang namanya kebodohan.
Adanya yang mau menambahkan?
Pendidikan itu PENTING banget :D
ReplyDeleteBenar ...pendidikan merupakan hal yang mendasari dalam menjalani persaingan hidup
ReplyDeleteNIce,,,,kepribadian itu perlu!!!
ReplyDeleteTp yang jadi dilema sekarang, banyak pengangguran di indonesia yang berpendidikan, bahkan setengahnya adalah sarjana, yang notabene adalah orang2 yang sangat berpendidikan. Ini realitanya.
ReplyDeleteKalau sdh begini, bs bahaya, bisa down mental untuk berpendidikan tinggi.
sbnarnya yg punya pendidikan tingi belum tentu meraih kesuksesan c...
ReplyDeletetp emang pendidikan itu penting...banyak kegunaannya...
ps: backlink nya ea?? :D
Pendidikan dan ilmu sama gak sie? Hm... banyak orang berpendidikan tinggi tapi tak berilmu... (ah, gak paham sayanya :) Sek buka2 kamus dulu )
ReplyDeletewa nahnu adalah pencari ngelmu.
Pendidikan memang sangat-sangat penting..makanya di suruh nuntut ilmu sampai ke negeri cina...
ReplyDeleteingat pesan baba..."gw tdk bisa kasih warisan apa2 ke kamu, kecuali cuma Ilmu/sekolah "
maka nya Ifat fokus sekolah nya..yah..:) itu warisan yang berharga buat bekal kamu kelak
penting coi dengan pendidikan u dapat mengubah status sosial u bisa menjadi naik salam kenal ya bro
ReplyDelete